Rabu, November 12, 2025
BerandaBahan KaosBagaimana Cara Memesan Kain di Knitto? Cek Panduannya Disini

Bagaimana Cara Memesan Kain di Knitto? Cek Panduannya Disini

Rate this post

PT Knitto Tekstil Indonesia – Kalau Knittopreneurs baru pertama kali ingin membeli kain di Knitto, pasti bertanya-tanya bagaimana cara memesan kain di Knitto, bukan? tenang aja prosesnya cepat, mudah, dan bisa dilakukan dari mana saja.

Knitto menyediakan beberapa cara memesan yang bisa dipilih sesuai kebutuhan, lewat store langsung, WhatsApp customer service dan juga langsung dari website.

Yuk, simak panduan lengkapnya supaya Knittopreneurs bisa pesan kain dengan lebih efisien dan sesuai kebutuhan produksi.

Bagaimana Cara Memesan Kain di Knitto Sesuai Kebutuhan Produksi

Knitto sebagai supllier bahan kaos terpercaya memiliki beragam jenis kain yang siap menjawab kebutuhan Knittopreneurs semua.

Sebelum melakukan pemesanan, langkah pertama yang perlu Knittopreneurs lakukan adalah menentukan jenis kain, jumlah kebutuhan, dan warna yang diinginkan.

Apakah ingin membuat kaos, hoodie, polo shirt, atau hijab? Knitto punya berbagai pilihan kain yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan, mulai dari Cotton Combed, Cotton Bamboo, CVC Pique, hingga Baby Terry dan Fleece.

Kalau masih ragu bahan mana yang paling cocok, Knittopreneurs bisa konsultasi dulu dengan admin Knitto agar dapat rekomendasi bahan terbaik sesuai kebutuhan produksi dan target pasar milikmu.

Baca juga: Perbedaan Kain Fleece dan Baby Terry untuk Hoodie dan Sweater

Pemesanan Kain di Store Langsung

Bagaimana Cara Memesan Kain di Knitto? Datangi Store Terdekat
Bagaimana Cara Memesan Kain di Knitto? Datangi Store Terdekat

Kalau ingin melihat dan merasakan langsung tekstur kain sebelum membeli, bisa datang langsung ke store Knitto terdekat.

Di store, Knittopreneurs berkonsultasi dengan tim sales untuk memilih jenis kain, warna, dan gramasi yang sesuai kebutuhan.

Selain itu, juga bisa membawa contoh desain atau warna referensi agar tim Knitto bisa membantu mencarikan bahan yang paling cocok.

Selain itu, pembelian di store bisa langsung dilakukan di tempat, praktis untuk yang butuh kain segera tanpa menunggu pengiriman.

Pemesanan Kain Melalui WhatsApp Admin Knitto

Bagaimana Cara Memesan Kain di Knitto? Hubungi Admin Knitto
Bagaimana Cara Memesan Kain di Knitto? Hubungi Admin Knitto

Cara paling cepat dan mudah untuk memesan kain di Knitto adalah melalui WhatsApp resmi admin Knitto.

Knittop cukup kirim pesan, sebutkan jenis kain, warna, dan jumlah yang dibutuhkan, lalu tim admin akan membantu cek stok di sistem.

Kalau stok tersedia, Knittopreneurs akan mendapat informasi harga, detail pengiriman, dan estimasi waktu proses.

Admin juga bisa mengirim foto produk kain agar customer bisa memastikan warna dan teksturnya sesuai keinginan. Cara ini cocok banget buat pelanggan baru yang ingin dibantu langsung dari awal sampai pesanan dikirim.

Pemesanan Kain Melalui Website Knitto.co.id

Bagaimana Cara Memesan Kain di Knitto? Bisa Melalui Website
Bagaimana Cara Memesan Kain di Knitto? Bisa Melalui Website

Bagi pelanggan umum, Knitto juga menyediakan pemesanan langsung melalui website knitto.co.id/shop.

Di halaman ini, customer bisa menjelajahi berbagai jenis kain sesuai kategori seperti Plain, Premium, Pique, Terry, Polyester, Printing, dan Fancy.

Setiap produk dilengkapi dengan foto detail, deskripsi bahan, komposisi, hingga panduan penggunaannya agar Knittopreneurs bisa memilih dengan tepat.

Customer tinggal klik tambah ke keranjang, isi data pemesanan lalu lanjut ke proses pembayaran.
Semua transaksi di website Knitto dijamin aman dan praktis untuk pelanggan dari seluruh Indonesia.

Baca juga: Bahan Kaos Cotton Combed Enzywash, Lebih Premium dan Berkilau

Proses Pembayaran dan Konfirmasi Pesanan

Setelah mendapatkan total harga dari admin atau menyelesaikan checkout di website, langkah berikutnya adalah melakukan pembayaran.

Knitto menyediakan beberapa metode pembayaran seperti transfer bank dan pembayaran digital.
Setelah pembayaran dilakukan, kirim bukti transfer ke admin untuk proses verifikasi dan konfirmasi pesanan.

Setelah itu, customer akan mendapatkan invoice resmi dan status pesanan terbaru agar bisa memantau proses berikutnya.

Tips untuk customer, pastikan nama penerima, alamat, dan nomor telepon sudah benar supaya pengiriman berjalan lancar tanpa kendala.

Pengemasan dan Pengiriman Kain ke Alamat Customer

Setiap kain di Knitto dikemas dengan rapi dan aman menggunakan plastik tebal serta pengikat khusus untuk menjaga kualitasnya selama perjalanan.

Tim gudang Knitto akan memastikan jumlah, warna, dan jenis kain sesuai dengan invoice sebelum dikirim.

Untuk pemesanan di store secara langsung, Knitto menyediakan jasa pengiriman same day untuk wilayah sekitarnya.

Adapun pemesanan melalui online, dilakukan H+1 ketika orderan masuk sebelum pukul 14.30, jika orderan masuk setelah pukul 14.30 pengiriman akan dilakukan H+2.

Semua proses ini dilakukan dengan teliti agar kain sampai di tangan dalam kondisi sempurna.

Knitto, Solusi Pemesanan Kain yang Cepat, Mudah, dan Terpercaya

Knitto sebagai tempat beli bahan kaos berkualitas berkomitmen untuk memberikan layanan pemesanan kain yang efisien, transparan, dan sesuai kebutuhan pelanggan.

Knittopreneurs bisa memilih cara pemesanan paling nyaman lewat WhatsApp, Portal Pelanggan, atau langsung melalui website. Semua jalur didukung oleh tim profesional yang siap membantu mulai dari konsultasi bahan, pengecekan stok, hingga pengiriman.

Dengan sistem yang cepat dan proses yang rapi, Knitto jadi solusi terpercaya untuk kebutuhan kain, baik untuk produksi besar maupun pembelian eceran.

TOKO BAHAN KAOS KNITTO BANDUNG

Jl. Kebon Jukut No. 15, Bandung, Jawa Barat, Indonesia

Telepon: (022) 4214962

Jl. Holis No. 35, Bandung, Jawa Barat, Indonesia

Telepon : (022) 20589089

TOKO BAHAN KAOS KNITTO YOGYAKARTA

Jl. HOS Cokroaminoto 162A, Yogyakarta

Telepon : (0274) 5017513

TOKO BAHAN KAOS KNITTO SEMARANG

Jl. Jenderal Sudirman No. 300 – 302, Semarang

Telepon: (024) 760-728-5

TOKO BAHAN KAOS KNITTO SURABAYA

Jl. Dr. Ir. H. Soekarno No 27, Surabaya (MERR)

Telepon: (031)5937700

Official WhatsApp: 082120003035

Email : [email protected]

RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Most Popular

Recent Comments

Chat Whatsapp